Network and Engineering | Lakukan apa yang orang lain tidak bisa lakukan. | Jika semangat yang mendorongMu, maka jadikan alasan yang memegang kendala.

Subscribe Us

Konfigurasi Switch Multilayer DHCP | Cisco

LAB.6 Multilayer DHCP (MLS)

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh

switch DHCP ( Dynamic Host Configurasi Protocol)

Dengan Topologi diatas saya menggunakan Switch Multilayer3,switch multilayer berbeda dengan switch yang lain karena switch multilayer memiliki tingkatan network yang tersusun sehingga bisa terhubung dalam suatu jaringan dengan jumlah yang banyak,
Multilayer juga mendukung men-routing antar vlan sehingga bisa terhubung dengan network yang berbeda

pertama kita setting dulu dari switch dengan membuat vlan 10 dan 20 seperti topologi di atas

Switch>enable
switch#configure terminal
switch(config)#vlan 10
switch(config-vlan)#name A
switch(config-vlan)#vlan 20
switch(config-vlan)#name B

Kedua,Setelah konfigurasi 2 vlan selanjutnya kita setting port mana saja yang kita gunakan untuk di akses ke switch

Vlan 10
switch(config)#interface fastethernet0/1
switch(config-vlan)#switchport mode access
switch(config-vlan)#switchport access vlan 10
switch(config)#interface fastethernet0/2
switch(config-vlan)#switchport mode access
switch(config-vlan)#switchport access vlan 10


Vlan 20
switch(config)#interface fastethernet0/3
switch(config-vlan)#switchport mode access
switch(config-vlan)#switchport access vlan 20
switch(config)#interface fastethernet0/4
switch(config-vlan)#switchport mode access
switch(config-vlan)#switchport access vlan 20


Ketiga,tambahkan konfigurasi DHCP server

switch(config)#ip dhcp pool vlan10
switch(dhcp-config)#network 10.10.10.0 255.255.255.0
switch(dhcp-config)#dns-server 200.200.200.200
switch(dhcp-config)#default-router 10.10.10.1
switch(config)#ip dhcp pool vlan20
switch(dhcp-config)#network 20.20.20..0 255.255.255.0
switch(dhcp-config)#dns-server 200.200.200.200
switch(dhcp-config)#default-router 20.20.20.1


Bilamana ada ip yang tidak di alokasikan oleh server maka gunakan exclude-address

switch(config)#ip dhcp excluded-address 10.10.10.1 10.10.10.10
switch(config)#ip dhcp excluded-address 20.20.20.1 20.20.20.20

Selanjutnya,konfigurasi ip address interface vlan

switch(config)# int vlan 10
switch(config-if)#ip address 10.10.10.1  255.255.255.0
switch(config)# int vlan 20
switch(config-if)#ip address 20.20.20.1  255.255.255.0


Dan langkah terkhir,kita aktifkan ip routing agar bisa saling terhubung ke beda network

switch(config)# ip routing

setelah di konfigurasi semua dari switch,selanjutnya ubah settingan ip pada pc dengan cara di "obtain ip address Automatically" dan pastikan sudah mendapatkan alokasi ip address nya semua

Untuk melihat atau mengetahui pc kita mendapatkan ip nya ,dengan menggunakan perintah

switch(config)#do show ip dhcp binding

seperti gambar dibawah ini



Mungkin sekian tentang pengaturan ip address dengan cara otomatis yang di berikan oleh server pada pc...kurang lebihnya mohon maaf 

# Pahri_Miptahudin

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh


Labels: Jaringan

Thanks for reading Konfigurasi Switch Multilayer DHCP | Cisco. Please share...!

0 Comment for "Konfigurasi Switch Multilayer DHCP | Cisco"

Back To Top