Network and Engineering | Lakukan apa yang orang lain tidak bisa lakukan. | Jika semangat yang mendorongMu, maka jadikan alasan yang memegang kendala.

Subscribe Us

Trunking MLS

BAB. 9 

Trunking Di MLS 

Layaknya di switch, supaya antar switch bisa saling terhubung maka harus di konfigurasi interface trunk, ada perbedaan untuk konfigurasi di interface trunk MLS.


Perhatikan pada saat akan membuat intrface trunk ada peringatan bahwa encapsulation mode tidak bisa dijadikan trunk, maka dari itu harus mengkofigurasi trunk pada MLS dan diwajibkan untuk mengkonfigurasi encapsulation terlebih dahulu.

Untuk pengujiannya, kita bisa lihat di status interface trunk pada MLS.

"do show interface trunk"


Perhatikan status diatas bahwa interface trunk di MLS sudah aktif.


Baca juga artikel:
Labels: Jaringan, route, switch

Thanks for reading Trunking MLS. Please share...!

0 Comment for "Trunking MLS"

Komentar baru tidak diizinkan.
Back To Top